Visi
Menjadi program studi yang unggul dalam menghasilkan Sarjana, Guru, Peneliti, dan Wirausaha bidang Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia pada tahun 2025

Misi

  1. Menyelenggarakan pendidikan dan pembelajaran untuk menghasilkan sarjana, guru, peneliti, dan wirausahawan bidang pendidikan bahasa dan sastra Indonesia.
  2. Menyelenggarakan penelitian dalam bidang pendidikan dan pengajaran bahasa dan sastra Indonesia.
  3. Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat dalam bidang pendidikan dan pengajaran bahasa dan sastra Indonesia.
  4. Menjalin kerjasama dengan berbagai pihak dalam rangka mengembangkan kualitas pendidikan dan pengajaran bahasa dan sastra Indonesia.

Tujuan

  1. Menghasilkan sarjana, guru, peneliti dan wirausahawan dalam bidang bahasa dan sastra Indonesia.
  2. Menghasilkan penelitian yang dapat digunakan sebagai rujukan dalam mengembangkan pengajaran bahasa dan sastra Indonesia.
  3. Menghasilkan pengabdian kepada masyarakat yang relevan dengan perkembangan informasi pada masyarakat yang berkaitan dengan bahasa dan sastra Indonesia.
  4. Menghasilkan kesepakatan dan kerjasama dengan berbagai pihak dalam rangka mengembangkan kualitas pendidikan dan pengajaran bahasa dan sastra Indonesia.