Meriah! Festival Budaya Nusantara 2024 Hadirkan Keindahan Ragam Tradisi Indonesia

Festival Budaya Nusantara atau bisa disebut PARADAMA 2024 sukses digelar di Lapangan Universitas PGRI Kanjuruhan Malang,pada Kamis 12 Desember 2024. Acara tahunan ini menampilkan berbagai kekayaan tradisi Indonesia, mulai dari tarian daerah, musik tradisional, hingga pameran kerajinan khas dari Sabang hingga Merauke.Pengunjung disuguhi pertunjukan spektakuler seperti tarian,musik,dan bantengan.festival PARADAMA ini bertujuan melestarikan warisan budaya Indonesia sekaligus memperkenalkannya kepada generasi muda. “Kami ingin menunjukkan betapa kaya dan beragamnya budaya Indonesia,” ujar Ketua Panitia Acara yang dihadiri ratusan pengunjung ini diharapkan dapat memperkuat rasa cinta terhadap budaya lokal dan mempererat persatuan bangsa.

Fauzi Fakhri Ralibi
230402080024

Scroll to Top