Paradarma: Bentuk Bersatunya Keberagaman di UNIKAMA
12 Desember 2024 lalu, Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas PGRI Kanjuruhan Malang telah mengadakan acara “PARADARMA”. Paradarma merupakan acara kebudayaan yang mempersembahkan berbagai macam tarian daerah di Indonesia. Seperti yang kita ketahui, Universitas PGRI Kanjuruhan Malang telah dikenal sebagai kampus multikultural. Kampus yang mahasiswanya berasal dari berbagai daerah yang berbeda-beda dengan perbedaan ras, suku, agama serta
Paradarma: Bentuk Bersatunya Keberagaman di UNIKAMA Read More »










